Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2017

SOAL Teks Eksplanasi Kompleks XI Genap

SOAL KELAS XI TEKS EKSPLANASI KOMPLEKS STRUKTUR ISI TEKS EKSPLANASI KOMPLEKS Soal 1 Teks eksplanasi adalah…. Pilihan Tunggal A.     Teks yang berisi tentang penjelasan. B.      Teks yang berisi tentang cara mengerjakan sesuatu. C.      Teks yang berisi tentang pendapat. D.     Teks yang menceritakan suatu kejadian. E.      Teks yang menggambarkan suatu objek. Petunjuk Teks eksplanasi berfungsi memberikan informasi kepada masyarakat. Pembahasan Teks eksplanasi adalah teks yang berisi tentang penjelasan tentang keadaan sesuatu sebagai akibat dari sesuatu yang lain yang telah terjadi sebelumnya dan menyebabkan sesuatu yang lain lagi akan terjadi kemudian. Sementara teks yang berisi tentang cara mengerjakan sesuatu disebut teks prosedur, teks yang berisi tentang pendapat disebut teks eksposisi, teks yang menceritakan suatu kejadian disebut teks berita, dan teks yang menggambarkan suatu objek disebut teks deskripsi. Soal 2 Struktur teks eksplanasi adalah